Beberapa hal sederhana yang dapat dilakukan untuk mengencangkan atau merampingkan perut :
1. Bila anda merokok maka berhentilah
2. Biasakanlah minum satu gelas air putih sebelum makan, khususnya bila ada akan menyantap makanan berlemak.
3. Lakukan pijatan didaerah perut menggunakan minyak zaitun secara teratur
4. Lakukan Latihan Beban seminggu sekali, serta aerobik 3 - 5 kali seminggu
5. Teratur meminum teh herbal
6. Mengkonsumsi buah, sayur atau makanan berserat lainnya, selain menambah kecukupan akan kalsium, bila mendapatkankan angka kecukupan gizi kalsium sebesar 1200 mg akan dapat membakar lemak dalam tubuh
7. Lakukan Olahraga kardiovascular untuk membantu membakar lemak dalam tubuh anda
Mulailah dengan melkaukan yang anda dapat segera lakukan.
Artikel Terkait
0 comments:
Post a Comment
Terimakasih telah memberikan komentar di web ini. Semoga membantu dan bermanfaat.