السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ
Selamat pagi anak-anak, apa kabar kalian hari ini? Semoga kita semua selalu dalam lindungan Tuhan Yang Maha Esa agar dapat melaksanakan kegiatan secara lancar. Sebelum melanjutkan pembelajaran ini jangan lupa berdoa ya. Hari ini kita akan menggali informasi konsep perubahan wujud benda dan mendeskripsikan dan menentukan hubungan antar satuan baku untuk panjang,berat, waktu yang umumnya digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Materi ini sesuai dengan buku siswa tema 3 halaman 60-80.
anak- anak coba amati benda di sekitar dapur ? ada benda apa saja disana ?
Mengamati yuk,,
setelah kamu mengamati benda bena di sekitar coba sekarang kita klasifikasikan yuk,,
Nah,, kamu sudah bisa membedakan berat, masa dan volumekan ? sekarang coba kita mempelajari tentang ukuran.
berapa jarak rumahmu ke sekolah ?
Untuk memermudah menghitung Amatilah gambar ini
Bagaimana ? sudah paham belum. Kalau sudah yuk mencoba latihan soal. Tulis Jawaban mu di buku tulis kemudian kirim kepada guru kelas mu ya.... atau jika ingin unduh file soal bisa donwload di link ini Download Soal Latihan
Baiklah anak- anak tetap semangat belajar walau tidak bisa hadir di sekolah. Sebelum kita akhiri, Mari kita bersama-sama berdoa agar pandemi covid19 ini segera berakhir dan kita dapat bertemu lagi di sekolah. Salam hangat untuk orang tua kalian. Ayah Bunda, semoga pelajaran hari ini menyenangkan, terima kasih bantuan, bimbingan, dan kesabarannya mendampingi belajar ananda di rumah.
Cukup sekian pelajaran hari ini. Ada kekurangan mohon maaf dan sampai jumpa.
وَ عَلَيْكُمْ السَّلاَمُ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ
0 comments:
Post a Comment
Terimakasih telah memberikan komentar di web ini. Semoga membantu dan bermanfaat.